Sabtu, 11 September 2010

''HARU'' di bintangi BIG BANG dan Artis KOREA lainnya


Postingan ini merupakan lanjutan dari sini yang memberitakan mengenai kemunculan drama baru oleh Dinas Kepariwisataan Korea yang pastinya memiliki nilai jual turisme yang tinggi. Drama ini dibuat sebagai media promosi yang mengingatkan akan keindahan kebudayaan Korea, selain itu juga memang dibuat dalam rangka merayakan hari jadi Korea. Yang membuat menarik dari sini adalah deretan artis-artis yang muncul di sini, sebut saja Big Bang, Yunho, Kim Bum, Lee Da Hae, dan Han Chae Young. Silakan dicek ^^

ini ada teasernya !! klik disini

Tidak ada komentar: